Samsung dikabarkan justru akan menggarap tiga varian untuk Galaxy S10.
Menurut laporan dari GSM Arena, Jumat (29/6/2018), alasan perusahaan memutuskan menggarap tiga jenis smartphone Galaxy S10 karena bertepatan dengan perayaan seri Galaxy S yang ke-10 tahun.
Jika memang benar demikian, langkah Samsung bisa dikatakan sama dengan apa yang sudah dilakukan Apple.
Pasalnya, pada 2017, perusahaan teknologi asal Negeri Paman Sam tersebut juga merayakan 10 tahun iPhone, di mana mereka meluncurkan tiga varian iPhone teranyar: iPhone 8, iPhone 8 Plus, dan iPhone X.
Lantas, bagaimana dengan Samsung? Menurut rumor yang beredar, akan ada tiga seri Galaxy S10: Galaxy S10 edisi reguler, Galaxy S10 Plus, dan Galaxy S10 edisi 'spesial' dengan tiga kamera utama.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/tekno/read/3569759/samsung-galaxy-s10-bakal-hadir-dengan-fingerprint-di-dalam-layar
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Ada Malware Baru di Perangkat Microsoft dan Google, Apa Berbahaya?Liputan6.com, Jakarta - Awal tahun ini, Microsoft sempat dikritik publik karena ditemukan celah keam… Read More...
Produksi G7+ ThinQ, LG Bakal Pakai Pabrik Mandiri di IndonesiaVendor teknologi Korea Selatan LG akhirnya menghadirkan flagship smartphone terbarunya, LG G7 ThinQ … Read More...
Ketika Donald Trump Salah Tulis Nama Istri di TwitterJeff Bezos selaku CEO Amazon tampaknya harus waswas, sebab Presiden Amerika Serikat (AS) Donald… Read More...
Redmi Note 5 Dapat Predikat Ponsel 'Gaib', Apa Kata Xiaomi?Liputan6.com, Jakarta - Xiaomi Redmi Note 5 yang dirilis beberapa lalu mendapat predikat ponsel 'ga… Read More...
Tri Kantongi Nyaris 30 Juta Pelanggan Registrasi Kartu SIMLiputan6.com, Jakarta - Jumlah pelanggan Hutchison 3 Indonesia (H3I, Tri) yang melakukan registrasi … Read More...
0 Response to "Samsung Galaxy S10 Bakal Hadir dengan Fingerprint di Dalam Layar?"
Post a Comment